Sumber: harapanrakyat.com Kegunaan Handphone untuk saat ini selain untuk komunikasi, tapi juga digunakan untuk mengedit gambar, mengambil foto atau video dan bermain game. Untuk itu, perusahaan pembuat HP kini berlomba-lomba untuk mengeluarkan seri terbaru dengan dibekali teknologi paling canggih di setiap tahunnya. Salah satunya adalah merek HP asal Tiongkok, Xiaomi. Beberapa tipe terbaru Xiaomi yang mempunyai spesifikasi tinggi, yaitu Xiaomi Redmi Note 7, Mi 8 , Pocophone dan Note 6 Pro. Tidak hanya seri itu saja, masih banyak tipe lain dengan teknologi dan fitur canggih. Untuk itu, saya akan memberikan beberapa rekomendasi Hp Xiaomi terbaik di tahun 2020! ● Xiaomi Redmi Note 8 Sumber: Xiaomi Pada pembahasan pertama masih tentang ponsel brand dari Xiaomi. Kali ini giliran Xiaomi Redmi Note 8 yang dapat kamu jadikan pilihan yang tepat. Untuk HP ini, sudah menggunakan kamera belakang beresolusi 48 MP. Tapi hanya untuk di belakang saja, ada 3 kamera yang akan mendu